A. PENGERTIAN :
biosfer berasal dari kata bio (kehidupan) dan sphere (lapisan) jadi secara harfiah biosfer adalah lapisan kehidupan. berdasarkan definisi biosfer artinya adalah kesatuan hidup yang terdiri dari lithosfer, hidrosfer, atmosfer dan antroposfer yang saling mempengaruhi terhadap kehidupan.
B. FLORA
B.1 FLORA BERDASARKAN KELEMBABANNYA : Xerophyta (kaktus, kurma), mesophyta (lumut), hygrophyta ( cendawan), hidrophyta ( eceng, genjer, teratai, semanggi), tropophyta ( hutan tropis)
B.1 BERDASARKAN BIOCYCLE :
- Biocycle darat (tpis, musim, tundra, taiga, sabana, gurun, dan stepa)
- Biocycle air tawar ( eceng, genjer, teratai, semanggi)
- Biocycle air asin ( rumput laut)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar